Apa itu Ruby on Rails ?
Anda mungkin sudah mendengar tentang Ruby on Rails yang
saat ini banyak diperbincangkan developer di luar dan di
dalam Negeri karena memiliki beberapa fitur yang menarik untuk membuat website.
Banyak perusahaan IT ruby on rails yang bermunculan di seluruh dunia
termasuk Indonesia. Beberapa situs, blog, forum, artikel, buku yang menjelaskan
tentang definisi, manfaat dan cara menggunakan Ruby on Rails . Berikut uraian singkat mengenai
Ruby on Rails:
Ruby adalah bahasa pemrograman
Ruby adalah
bahasa pemrograman berorientasi object yang dibuat oleh Yukihiro Matsumoto
(Matz) pada tahun 2000. Ruby dapat digunakan di berbagai sistem operasi Linux,
MacOs, dan Windows, dikembangkan secara open source. Setiap orang boleh
menggunakan Ruby secara gratis, dan juga bebas untuk menduplikat,
mendistribusikan bahkan melakukan perubahan / modify !
Ruby
memiliki karakteristik unik secara teknis,
berikut kutipan dari Matz:
"Everything you manipulate is an object, and the results of those
manipulations are themselves objects"

Komentar
Posting Komentar
Thank you for visiting our blog, please share it with your friends